Persela Siapkan Enam Pemain U-21 untuk Piala Jenderal Sudirman
Editor Bolanet | 10 November 2015 08:21
Didik membeberkan bahwa Laskar Joko Tingkir saat ini memiliki enam pemain U-21. Mereka di antaranya Nur Hardianto, Dendi Sulistyawan, Dzikri Afdloli dan M Zaenuri. Sama seperti pemain lainnya, mereka juga memiliki kans untuk menembus 18 pemain terbaik yang dipersiapkan di tiap pertandingan.
Didik mengimbau agar para pemain muda ini menunjukkan penampilan meyakinkan saat uji coba kontra tim PON Jatim, Rabu (11/11) besok malam di Stadion Surajaya, Lamongan. Ini juga akan kami mantapkan sebelum turun di turnamen, jelas juru taktik asli Lamongan ini.
Selain memberikan wadah pembuktian bagi para pemain mudanya, uji coba besok malam juga bertujuan untuk menguji dua pemain asing yang baru bergabung, yakni Kim Dong Chan dan Emile Linkers. Karena baru bergabung, tak ada jaminan line up bagi keduanya.
Untuk Kim dan Linkers peluangnya masuk starting eleven masih fifty-fifty. Karena keduanya baru bergabung. Beda dengan Kristian Aldemund yang sudah sepekan bersama kami, tutup Didik. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gunakan Tiga Asing, Ini Daftar Skuat Persela
Bola Indonesia 9 November 2015, 06:26 -
Persela Tambah Dua Pemain Asing
Bola Indonesia 7 November 2015, 12:00 -
Persela Target Lolos Dari Grup Maut
Bola Indonesia 7 November 2015, 11:11 -
Bola Indonesia 7 November 2015, 04:24
-
Widodo Lakukan Evaluasi Menyeluruh ke Persegres
Bola Indonesia 7 November 2015, 04:10
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39