Persela Segera Cari Pengganti Fatkhullo Fatkhuloev
Ari Prayoga | 7 Februari 2018 01:49
Bola.net - - Pasca dilepasnya gelandang asal Tajikistan, Fatkhullo Fatkhuloev, manajemen Persela tak akan tinggal diam. Klub Kota Soto ini akan berburu pemain asing Asia untuk mengisi slot yang ditinggalkan oleh pemain terbaik Tajik League 2017 tersebut.
Menurut Asisten Manajer Persela, Agus Haryono, pihaknya akan segera mencari mencari pengganti Fatkhullo Fatkhuloev. Tetapi manajemen bersama tim pelatih sudah menentukan posisi pemain yang akan menggantikan Fatkhullo.
Pemain Asia kita harus tetap cari yang sesuai dengan kebutuhan tim. Jadi kita akan konsentrasi pemain Asia pada gelandang bertahan, ungkap Agus kepada .
Sedangkan pemain asing non-Asia kita cari gelandang serang sehingga bisa menopang Alessandro Cellin yang berposisi sebagai striker, imbuhnya.
Dikatakan Agus, untuk posisi pemain asing non-Asia, Persela tengah menyeleksi talenta asal Brasil, Thiago Augusto Leite. Pemain yang dimaksud berposisi sebagai gelandang serang sebagaimana diinginkan oleh tim pelatih dan manajemen.
Namun Thiago statusnya masih trial di Persela. Tim pelatih akan memantau kualitas si pemain dalam beberapa hari ke depan sebelum memutuskan apakah yang bersangkutan layak menjadi bagian Laskar Joko Tingkir atau tidak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Ungkap Alasan Dilepasnya Fatkhullo Fatkhuloev
Bola Indonesia 6 Februari 2018, 20:19 -
Persela Seleksi Gelandang Serang Asal Brasil
Bola Indonesia 6 Februari 2018, 02:20 -
Persela Juga Coret Gaston Castano
Bola Indonesia 6 Februari 2018, 00:55 -
Termasuk Fatkhullo Fathkulloev, Persela Coret Lima Pemain
Bola Indonesia 5 Februari 2018, 20:17 -
Aji Santoso: Persela Hanya Butuh Konsistensi
Bola Indonesia 5 Februari 2018, 19:01
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39