Persela Sebut Dirinya Kuda Hitam
Editor Bolanet | 13 Agustus 2015 20:27
Sesuai hasil drawing Piala Presiden 2015, Rabu (13/8) kemarin, Persela dan tuan rumah Arema akan berjumpa Sriwijaya FC dan tim Divisi Utama, PSGC Ciamis. Pelatih Persela, Didik Ludiyanto melihat persaingan di Grup B bakal ketat.
Dengan rendah hati, Didik menilai posisi Persela dibanding tim-tim lain, hanyalah kuda hitam. Persela tentu berbeda dengan Arema Cronus yang dihuni komposisi pemain berkualitas. Begitu juga dengan Sriwijaya FC yang dipoles mantan pelatih Timnas Indonesia, Benny Dollo.
Bahkan Didik juga menyanjung PSGC yang menurutnya kedatangan empat pemain asing. Kami nanti malah menggunakan full pemain lokal. Apalah kami ini dibanding tim-tim lain di Grup B, tutur Didik. [initial]
Baca Juga:
- Persela Harap Tuah 'Rumah Kedua'
- Seluruh Laga Disiarkan, Promotor Piala Presiden Juga Siapkan Denda
- Promotor Piala Presiden Finalisasi Anggaran Rp40 Miliar
- Persija Masih Tunggu Kepastian dari Promotor Piala Presiden
- Terancam Ditinggal Pemain, Ini Langkah Antisipasi Persija
- Persebaya Sebut Persib Tim Unggulan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Komitmen Dukung La Nyalla
Bola Indonesia 27 Juni 2015, 12:34 -
Tampil di Piala Presiden, Sriwijaya FC Tunggu Rekomendasi PSSI
Bola Indonesia 17 Juni 2015, 18:44 -
Sriwijaya FC Dukung dan Tunggu Undangan Turnamen Dari Tim Transisi
Bola Indonesia 5 Juni 2015, 22:58 -
Bendol: Pembekuan PSSI Dicabut, Dunia Tak Jadi Kiamat
Bola Indonesia 26 Mei 2015, 15:11 -
Sriwijaya FC Anggap Batalnya Turnamen Adalah Musibah
Bola Indonesia 21 Mei 2015, 14:34
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39