Persela Pertahankan Didik Ludiyanto
Editor Bolanet | 6 Oktober 2013 01:00
Didik terbilang sukses di Persela. Berangkat sebagai asisten pelatih, Didik lantas ditunjuk sebagai caretaker setelah manajemen mendepak pelatih asal Brasil, Gomes Oliviera. Di tangan Didik, Laskar Joko Tingkir finish di posisi 12 klasemen akhir dan terhindar dari degradasi.
Sebenarnya, manajemen ingin mempromosikan Didik sebagai head coach. Sayang Didik tak memenuhi kualifikasi karena hanya mengantongi sertifikat kepelatihan lisensi B. Sedangkan syarat untuk menjadi pelatih kepala adalah lisensi A AFC.
Meski begitu, karena dianggap berjasa dan dipandang memiliki kualitas, Didik masih akan menangani Laskar Joko Tingkir. Cuma statusnya dikembalikan sebagai asisten pelatih. Dia akan menjadi asisten pelatih mendampingi pelatih baru nantinya, terang Muji Santoso, Sekretaris Persela.
Sedangkan untuk materi pemain, beberapa nama penggawa musim lalu, seperti Roman Golian, kiper Choirul Huda, dan Fandi Eko Utomo dikabarkan sudah mengucap ikrar setia ke tim. Namun hingga saat ini belum ada pergerakan dari manajemen untuk mengikat pemain. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Faristian Isyaratkan Bertahan di Persegres
Bola Indonesia 5 Oktober 2013, 22:54 -
Review: Arema Bekuk Eintracht Frankfurt
Bola Indonesia 5 Oktober 2013, 22:02 -
Persela Dikabarkan Kepincut David Faristian
Bola Indonesia 5 Oktober 2013, 21:54 -
Persebaya Ajukan Syarat ke Gede Widiade
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 23:38 -
Dipertahankan, Tony Ho Kembali Jadi Asisten
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 23:02
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39