Persela Lamongan Pindah Kandang
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 19:00
Hal ini disampaikan oleh Wakil Sekretaris tim Persela Muji Santoso. Menurutnya, perbaikan stadion ini sebenarnya telah menjadi agenda sejak awal musim ini. Pasalnya, anggaran dari Pemkab baru turun sehingga baru bisa terlaksana saat ini.
Perbaikan yang paling mendesak memang pada lapangan yang kondisinya cukup berat dan harus dilakukan pergantian rumput. Kalau fasilitas stadion lainnya masih cukup bagus, tapi ada beberapa hal yang juga dibenahi, tuturnya seperti dilansir Antara.
Untuk keperluan perbaikan ini, Pemerintah Kabupaten Lamongan menggelontorkan dana Rp 7,5 miliar. Dan rumput lapangan menjadi prioritas dalam rencana renovasi tersebut.
Perbaikan rumput lapangan membutuhkan waktu paling cepat satu bulan, tapi bisa juga molor. Tapi, kami sudah menyiapkan beberapa lokasi alternatif untuk markas sementara menjamu lawan, ujar Muji Santoso.
Sebagai gantinya, manajemen Persela kini tengah menimbang tiga stadion yang akan dijadikan alternatif saat menjamu lawan untuk laga kandang. Yakni Stadion Petrokimia Gresik, Stadion Gelora Delta Sidoarjo dan Stadion Wilis Kota Madiun. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jacksen Berharap Persipura Segera Kunci Gelar ISL
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 21:15 -
Demi Ibu, Jacksen F Tiago Enggan Pindah Kewarganegaraan
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 20:46 -
Persipura Bawa 19 Pemain Untuk Tur Kalimantan
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 15:24 -
Pemain PSMS Versi PT LI Tuntut Keadilan di Kantor PSSI
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 14:04 -
Pengelola Arema Sulit Lepas Saham Mayoritas ke Man City
Bola Indonesia 17 Juni 2013, 11:39
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10