Persela Dikabarkan Kepincut David Faristian
Editor Bolanet | 5 Oktober 2013 21:54
Kabar ketertarikan Persela atas David sedang hangat dan menjadi bahan pembicaraan di lingkungan Persegres. Dikabarkan bahwa salah satu petinggi di manajemen Laskar Joko Tingkir, julukan Persela, sudah menghubungi dan mengajak David untuk menyeberang ke Lamongan.
Isu itu, Mas. Saat ini saya belum mengambil keputusan soal di mana saya bermain untuk musim depan, terang David kepada . Alumni SMA Negeri 1 Manyar ini lebih memilih menunggu perkembangan lebih lanjut dari Persegres. Sembari menunggu, David ingin menikmati masa liburannya.
Ketika dikonfirmasi seputar rumor ketertarikan kepada David, manajemen Persela enggan memberikan penjelasan secara gamblang. Menurut sekretaris Persela, Muji Santoso, pihaknya memang sudah mendekati beberapa nam.
Sayang, ketika didesak untuk menyebutkan pemain incarannya, Muji menolak. Kami masih dalam progres inventarisasi. Kami juga belum mengeluarkan keputusan apa-apa, aku Muji. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Ajukan Syarat ke Gede Widiade
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 23:38 -
Dipertahankan, Tony Ho Kembali Jadi Asisten
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 23:02 -
Persisam Tunjuk Fachri Husaini Gantikan Sartono Anwar
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 19:27 -
Dikaitkan Dengan Persebaya, Aji Fokus Timnas U-23
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 18:40 -
RD dan Aji Calon Pelatih Persebaya?
Bola Indonesia 4 Oktober 2013, 17:45
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39