Persela Buta Kekuatan Semen Padang
Editor Bolanet | 10 September 2014 11:21
Persela sendiri lolos ke babak delapan besar setelah menempati posisi keempat wilayah timur. Sesuai yang tertuang dalam regulasi kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2014 pasal 25 poin 1, Laskar Joko Tingkir akan bersua lawan-lawan kuat.
Mereka antara lain dengan Arema Cronus (juara wilayah barat), Persipura Jayapura (runner up wilayah timur) dan Semen Padang (peringkat tiga wilayah barat). Dari ketiga tim itu, semua pernah dihadapi, kecuali Semen Padang.
Dari semua tim itu, kami sudah pernah saling berhadapan. Khusus Semen Padang juga menjadi perhatian mengingat tim tersebut termasuk yang sudah malang melintang di persepakbolaan nasional, papar asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto.
Didik menambahkan, selama libur kompetisi, tim pelatih akan mengevaluasi kinerja tim. Hasil evaluasi akan dijadikan diskusi bersama pemain pada saat berkumpul dan berlatih kembali, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PBR Pompa Semangat dengan Kejayaan Manstrans Bandung Raya
Bola Indonesia 9 September 2014, 22:19 -
Hadapi Delapan Besar, PBR Lebih Pilih Fokus di Bandung
Bola Indonesia 9 September 2014, 22:02 -
Brisbane Roar Ingin Rekrut Andik?
Bola Indonesia 9 September 2014, 17:46 -
PT LI Paparkan Skema Laga di Awal Babak 8 Besar ISL
Bola Indonesia 9 September 2014, 17:34 -
Tujuh Pemain Absen, Persebaya Santai
Bola Indonesia 9 September 2014, 17:14
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39