Persela Berburu Pemain Asing
Editor Bolanet | 30 Oktober 2015 13:51
Caretaker Persela Lamongan, Didik Ludiyanto mengatakan bahwa timnya butuh tiga pemain asing yang berposisi sebagai penyerang, gelandang dan pemain belakang. Posisi ini sama dengan ketika tampil di Piala Presiden kemarin, kata Didik.
Didik menambahkan bahwa Persela membutuhkan pemain asing yang berkualitas. Sebab tim kebanggaan LA Mania ini tak ingin mengulang prestasi melempem di kancah Piala Presiden 2015 kemarin. Persela ingin lebih garang di Piala Jenderal Sudirman.
Kami masih berburu pemain asing yang punya skill bagus dan mau bergabung di Persela, sebut Didik. Didik mengungkapkan bahwa Persela juga sudah menjalin kontak dengan Balsa Bozovic. Namun Balsa sulit bergabung karena masih ikut di di negaranya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Ikut Habibie Cup, ini Reaksi Pelatih Persela
Bola Indonesia 26 Oktober 2015, 15:36 -
Persela Berharap Ada Turnamen Lagi
Bola Indonesia 18 September 2015, 12:11 -
Persela Inventarisasi Pemain Untuk Musim Depan
Bola Indonesia 18 September 2015, 10:52 -
Lolos Delapan Besar, Sriwijaya FC Bersyukur
Bola Indonesia 9 September 2015, 18:36 -
Persela Lamongan Gagal Lolos ke Perempat Final, Didik Ludiyanto Legawa
Bola Indonesia 9 September 2015, 18:28
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39