Persela Agendakan Uji Coba
Editor Bolanet | 17 Juni 2014 16:32
Didik Ludiyanto, asisten pelatih Persela mengamini bahwa pertandingan uji coba di jeda kompetisi sudah masuk dalam agenda yang disusun oleh tim pelatih. Yang jelas uji cobanya dilakukan setelah kami latihan lagi, terang Didik..
Bahkan, lanjut Didik, pihaknya sudah mendapat tawaran uji coba dari beberapa tim. Salah satunya tim asal kompetisi Divisi Utama. Disebut-sebut tim yang berminat menjadi lawan tanding Laskar Joko Tingkir adalah PSS Sleman.
Kami memang mendapat tawaran. Hanya saja belum kami putuskan. Kami masih harus melihat kondisi pemain dulu di sesi latihan nanti, sambung mantan caretaker tim biru langit ini.
Hingga pada putaran kedua ini, Persela sudah sudah melakoni 15 pertandingan. Rinciannya, tujuh kali menang, tiga kali seri dan lima kali kalah. Pada sisa putaran kedua ini, tim kebanggaan LA Mania hanya menyisakan lima pertandingan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain PSM Makassar Dilarang Ikut Tarkam
Bola Indonesia 16 Juni 2014, 21:12 -
Ini Alasan Rahmad Darmawan Absen di Latihan Persebaya
Bola Indonesia 16 Juni 2014, 17:29 -
Diikuti Sembilan Pemain, Persebaya Latihan Tanpa RD
Bola Indonesia 16 Juni 2014, 17:20 -
Inilah Aktivitas Pemain Persegres Selama Liburan
Bola Indonesia 16 Juni 2014, 14:48 -
Suporternya Rasis, Arema Didenda 250 Juta
Bola Indonesia 16 Juni 2014, 11:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23