Persegres Tantang Deltras Dan Persela Uji Coba
Editor Bolanet | 13 Desember 2012 22:06
Menurut Media Officer Persegres, Adi Sarminto kedua pertandingan tersebut bakal digelar di Stadion Petrokimia, Gresik. Setelah melalui pembicaraan dengan pelatih, manajemen akhirnya memutuskan untuk mengundang Deltras dan Persela. Lawan Deltras pada Minggu (16/12) nanti di Stadion Petrokimia, ujarnya.
Adi menerangkan kalau uji coba ini sebagai pengganti batalnya tim berjuluk Laskar Joko Samudro berpartisipasi di Piala Gubernur Jatim 2012, yang rencananya dihelat 24-30 Desember mendatang.
Mengenai tanggal melawan Persela, Adi mengaku belum mendapatkan kepastian. Sebab Laskar Joko Tingkir baru saja turun di Inter Island Cup 2012 dan akan melakoni persiapan di Piala Gubernur. Kepastian waktu lawan Persela masih dirundingkan, lanjut Adi.
Bisa dibilang, tim asal Jatim yang belum dicoba dan lebih siap hanya Deltras dan Persela, jawabnya saat ditanya alasan timnya memilih Deltras dan Persela. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mijo Dadic Ingin Kembali ke Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 12 September 2012, 23:00 -
Deltras Tetap Ngotot Pertahankan Qischil
Bola Indonesia 6 September 2012, 10:40 -
Digandoli Deltras, Manajemen Arema Yakin Dapatkan Qischil
Bola Indonesia 5 September 2012, 21:00 -
The Lobster Bakal Tunjuk Lagi Jorg Peter
Bola Indonesia 5 September 2012, 09:55 -
Bola Dunia Lainnya 22 Agustus 2012, 17:30
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39