Persegres Masih Bermain Dengan Pola Suharno
Editor Bolanet | 7 Maret 2013 19:00
Tim berjuluk Laskar Joko Samudro itu belum juga bangkit. Mereka harus menelan kekalahan tiga kali berturut-turut di kandang dari total empat kali kekalahan di Stadion Petrokimia. Pola permainan yang diterapkan pelatih lama masih melekat, terang Khusairi usai timnya dikalahkan Arema 1-2, Kamis (7/03).
Khusairi kembali mengelak kalau pemain yang ia turunkan adalah murni pilihannya. Termasuk dengan tetap memasukkan Gustavo Chena yang dalam tiga laga sebelumnya bermain buruk. Jujur saja, ini bukan pemain pilihan saya. Saya hanya meneruskan dan memaksimalkan pemain yang ada, tandasnya.
Terkait permainan melawan Arema, Khusairi sependapat dengan pelatih Rahmad Darmawan kalau permainan kedua tim relatif imbang. Gol-gol Arema sebenarnya merupakan gol yang tidak perlu terjadi seandainya kami tetap fokus, pungkasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: Persepam Tertahan di Kandang
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 22:09 -
Review ISL: Persela Akhiri Episode Negatif
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 20:00 -
Inilah Tiga Pemain Persegres Yang Diwaspadai Arema
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 18:37 -
Dzumafo Cedera, Peluang Airlangga Terbuka Lebar
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 15:16 -
Jadwal Tak Berubah, Persib Terapkan Pemain Keluar-Masuk Timnas
Tim Nasional 6 Maret 2013, 14:55
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39