Persegres Konsisten Tunggu Kompetisi Resmi
Editor Bolanet | 14 Februari 2016 13:30
Dibandingkan dengan empat tim lainnya dari Jawa Timur (Jatim), yakni Surabaya United, Arema Cronus, Persela Lamongan dan Madura United, Persegres memang cenderung pasif. Sampai dengan saat ini, mereka belum membentuk tim.
Bagoes menjelaskan, karena kompetisi belum jelas membuat manajemen belum mengiyakan kapan dan siapa pemain dan pelatih yang akan direkrut. Kompetisi belum jelas kok koar-koar, ucapnya singkat.
Klub berjuluk Laskar Joko Samudro ini berusaha konsisten, yakni dengan menunggu kejelasan kompetisi di Indonesia.
Kalau sudah ada kejelasan kami diundang panitia turnamen maupun kompetisi, kami segera diumumkan ke media, tutup Bagoes. [initial]
Baca Juga:
- Widodo Akui Sudah Dihubungi Persegres
- Persegres Ditangani Widodo Lagi?
- Ikut Piala Walikota Padang, Gresik United Segera Berlatih
- Persegres Gantungkan Nasib ke PT LIGA
- Sepi Undangan Turnamen Bikin Gresik United Vakum
- Suporter Persegres Sesali Kepergian Riko dan Fitra ke Surabaya United
- Ini Tiga Nominasi Tim Fair Play di Piala Jenderal Sudirman
- Gresik United Akan Maksimalkan Putra Daerah
- Gresik United Butuh Kepastian Kompetisi
- Persegres Gresik United Bebaskan Pemain Pindah Klub
- Surabaya United Yakin Tak Ada Halangan Rekrut Duo Persegres
- Dua Pilar Gresik United Merapat ke Surabaya United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 11:33
-
Persela Tegas Pada Pemain Seleksi
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 11:25 -
Dua Bek Asing Berebut Jadi Pemain Persela
Bola Indonesia 11 Februari 2016, 10:57 -
Persela Gaet Pemain Level Liga Champions
Bola Indonesia 11 Februari 2016, 09:24 -
Asah Mental, Persela Fokus Laga Away
Bola Indonesia 6 Februari 2016, 12:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23