Persegres Juga Urung Jajal Persebaya
Editor Bolanet | 19 Juli 2014 06:06
Pertandingan Persela kontra Persegres dijadwalkan dilangsungkan di Stadion Surajaya Lamongan, Kamis (17/7) malam. Namun karena tidak mendapatkan izin dari keamanan, maka uji coba dibatalkan hanya beberapa jam sebelum kick off.
Nampaknya pembatalan ini juga berimbas ke Persebaya. Sebab, keputusan kedua klub untuk menjadwal ulang uji coba membuat agenda Persebaya bertemu dengan klub berjuluk Laskar Joko Samudro juga urung dilakukan.
Nggak bisa, Mas. Karena Gresik uji coba dengan Lamongan, ucap Rahmad Darmawan, manager-coach Persebaya.
Sementara itu, meski membenarkan bahwa Persebaya urung beruji coba dengan Persegres, akan tetapi alasan berbeda dilontarkan asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali. Nggak jadi. Pihak GU nggak kasih jawaban, ungkap Amran.
(faw/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Antisipasi Laga Away, Alasan Persebaya Pakai Formasi Baru
Bola Indonesia 18 Juli 2014, 11:21 -
Formasi Baru Persebaya Khusus Untuk Pupo
Bola Indonesia 18 Juli 2014, 10:50 -
Persebaya Isyaratkan Kehabisan Bensin
Bola Indonesia 17 Juli 2014, 09:40 -
Belum Gajian, Pemain Persebaya Diminta Bersabar
Bola Indonesia 17 Juli 2014, 09:18 -
Bola Indonesia 17 Juli 2014, 07:07
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10