Persegres Dapatkan Bek Madura United
Asad Arifin | 17 Januari 2017 17:45
Bola.net - - Mantan penggawa Madura United di turnamen Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016, Jeki Arisandi dipastikan bergabung dengan Persegres Gresik United. Jeki sudah menandatangani kontrak di Mess Persegres, Selasa (17/1) siang.
Dihadapan perwakilan Persegres, Choirul Anam, Jeki membubuhkan tanda tangannya di berkas kontrak Persegres. Selama satu musim kedepan, Jeki akan mengisi sektor pertahanan Laskar Joko Samudro. Utamanya di posisi bek kiri.
Alhamdulillah, siang ini Persegres resmi mengikat Jeki Arisandi, begitu bungi maklumat di akun resmi Persegres. Media officer Sahlul Fahmi juga membenarkan bahwa Jeki akan memperkuat Persegres untuk satu musim kedepan.
Semoga dengan hadirnya Jeki, lini pertahanan Persegres semakin kuat dan susah ditembus lawan, harap Sahlul. Jeki menjadi pemain pertama yang direkrut sejak Hanafi ditunjuk sebagai pelatih Persegres.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Berburu Pemain U-23
Bola Indonesia 15 Januari 2017, 18:42 -
Nilai Kontrak Jadi Alasan Persija Lepas Greg
Bola Indonesia 11 Januari 2017, 19:47 -
Regulasi Kompetisi Berubah, Ini Kata Madura United
Bola Indonesia 9 Januari 2017, 18:54 -
Terkendala Kuota, Madura United Gagal Dapatkan Gustavo
Bola Indonesia 8 Januari 2017, 21:32 -
Madura United Nilai Hasil Kongres PSSI Telah Final
Bola Indonesia 8 Januari 2017, 19:49
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39