Persebaya Waspadai Kecepatan Persipura
Editor Bolanet | 28 Maret 2014 15:19
Bermodal hasil bleep test yang dilakukan awal pekan lalu, manager-coach Persebaya, Rahmad Darmawan akan memulai menggembleng fisik para pemainnya. Rahmad tak ingin Persebaya kedodoran saat berhadapan dengan Persipura.
Lawan kita selanjutnya memiliki kecepatan dan fisik yang lebih kuat. Jadi, berdasarkan hasil bleep test kemarin, kami akan berikan mereka tambahan latihan fisik, tegas Rahmad.
Sebagai juara bertahan, Persipura belum mampu menunjukkan permainan meyakinkan. Hingga lima pertandingan yang sudah dijalani, pasukan Jacksen F Tiago baru mengoleksi dua kemenangan. Meski begitu, mereka belum tersentuh satu kekalahan pun.
Dengan kapten sekaligus penyerang utama, Boaz Solossa yang masih dibekap cedera, Persipura baru mengumpulkan delapan gol. Sedangkan gawang Yoo Jae Hoon sudah empat kali dibobol lawan. Sementara itu, kondisi striker Persebaya asal Singapura, Agu Casmir dikabarkan sudah membaik.
Untuk sementara ini Agu kita beri menu latihan ringan. Sebab dia masih dalam tahap pemulihan atas cedera, tutup Rahmad. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Cari Suasana Baru, Gresik United Ingin Uji Coba di Luar Kota
- Dua Pemain Dipanggil Timnas, Persela Pincang di Uji Coba
- Persebaya Gelar Uji Coba Pada Awal April
- Iurie Targetkan Persepam MU Tembus Empat Besar
- RD Belum Puas Dengan Lini Depan Persebaya
- Timnya Menang, Pelatih Gresik United Masih Galau
- Sempat Terkendala, Barito Gelar TC Dua Pekan di Jakarta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Pembinaan Pemain Usia Muda, Ini Kata Nirwan Bakrie
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 20:22 -
Flare dan Spanduk Sambut Nirwan Bakrie di Gajayana
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 20:10 -
Kongres Tahunan AFF di Medan Bakal Dihadiri 12 Negara
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 19:53 -
Subangkit Terus Tingkatkan Performa Pemain Sriwijaya FC
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 19:38 -
Arema Cronus Mandul, Ini Alasan Suharno
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10