Persebaya Tak Jelas, Karlovic Digoda Klub Lain
Editor Bolanet | 10 Oktober 2013 13:02
Kepada wartawan, pemain berkebangsaan Australia ini mengaku sudah mendapat banyak tawaran untuk hijrah dari Persebaya, baik itu tawaran asal tim-tim Indonesia maupun dari luar Indonesia. Sayangnya, Karlovic bungkam ketika ditanya nama-namanya. Nanti saja. Sekarang masih rahasia, katanya.
Tengah musim lalu, Karlovic dikabarkan akan hijrah dari Persebaya. Salah satu klub yang paling berminat untuk menggunakan tenaganya adalah . Pelatih Singo Edan saat itu, Rahmad Darmawan sangat ingin mendaratkan Karlovic.
Lantas, apakah Arema kembali meminati sekaligus menjadi klub yang akan diperkuat Karlovic untuk musim depan? Ketika dikonfirmasi, bapak satu anak ini hanya tertawa. Sudah lah. Nanti saja saya beri tahu semua, ucap pria yang kian fasih berbahasa Indonesia ini.
Kondisi serba tidak jelas yang kini melanda Persebaya sangat memungkinkan terjadinya eksodus pemain. Kabarnya, selain Karlovic, banyak klub-klub lain yang ingin menggunakan tenaga para pemain tim kebanggaan Bonek ini.
Kans mereka untuk pindah klub pun sangat besar. Namun kini mereka lebih memilih menunggu masa kerja yang akan habis pada November 2013 ini. (faw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Siap Tampil Habis-habisan di Jepara
Bola Indonesia 9 Oktober 2013, 20:34 -
Playoff IPL 16 Oktober, PSM Tunda Berangkat ke Jepara
Bola Indonesia 9 Oktober 2013, 19:58 -
Bela Persebaya, Bonek Lawan PSSI
Bola Indonesia 9 Oktober 2013, 16:26 -
Manajemen PSM Sediakan 400 Tiket Gratis Untuk Suporter PSM
Bola Indonesia 8 Oktober 2013, 20:05 -
Manajemen PSM Siapkan Reward Jika Lolos Playoff IPL
Bola Indonesia 8 Oktober 2013, 19:55
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39