Persebaya Siap Sambut Tawaran Arema
Editor Bolanet | 19 September 2014 09:11
Saat ini, dua klub yang menjadi kutub sepakbola di Jawa Timur (Jatim) ini sama-sama mempersiapkan diri menuju babak delapan besar kompetisi Indonesia Super League (ISL) yang akan digelar awal Oktober 2014 nanti.
Rahmad Darmawan mengaku sempat bertemu dengan manajer Arema, Ruddy Widodo. Keduanya berbicara tentang kemungkinan uji coba. Saya ngobrol habis manager meeting babak delapan besar di Sultan Hotel. Tapi belum sempat membicarakan itu (lebih lanjut), aku Rahmad.
Menurut mantan pelatih Timnas U-23 ini, bukan tidak mungkin rencana uji coba melawan Arema akan terlaksana. Kalau waktunya pas, pasti akan sangat kita pertimbangkan, tutur pelatih yang akrab disapa RD ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Berharap Masalah Gaji Tak Ganggu Persiapan Tim
Bola Indonesia 18 September 2014, 21:14 -
Manajemen Persebaya Ungkap Alasan Gaji Pemain Terlambat
Bola Indonesia 18 September 2014, 17:51 -
Gresik United Blusukan Cari Pemain di Divisi Utama
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:44 -
Persela Kesulitan Cari Lawan Uji Coba
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:35 -
Uji Coba Arema Tak Terpengaruh Laga Timnas
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23