Persebaya Seleksi Dua Pemain Muda
Asad Arifin | 6 Februari 2017 20:56
Bola.net - - Dua pemain muda berbakat, yakni Muhammad Fani Aulia dan Irfan Afandi bergabung untuk seleksi di skuat Persebaya Surabaya. Senin (6/2) pagi, mereka sudah menampakkan batang hidungnya di Lapangan Karanggayam.
Berposisi sebagai winger kiri, Muhammad Fani Aulia ini pernah membela Persiraja Banda Aceh. Pemain asal Pidie ini pernah membela Pidie United, PORA Pidie, dan PS Corolla Tijue. Sedangkan Irfan Afandi, akan memanaskan seleksi memperebutkan tempat di lini depan.
Irfan adalah penyerang muda. Ia pernah memperkuat tim PON Sulawesi Selatan (Sulsel) Dua pemain ini masih saya lihat lagi permainannya, saya memang merekom mereka dan saya tahu karakter pemainan mereka seperti apa, ungkap mantan Pelatih Pusamania Borneo FC itu.
Irfan menjadi bagian dari sejarah baru sepak bola Sulawesi Selatan pada perhelatan PON XIX/2016 di Jawa Barat. Ia turut andil mengantarkan Sulawesi Selatan melaju ke babak final, sebelum akhirnya kalah adu penalti dari tuan rumah. Ini prestasi tertinggi Sulsel yang diraih di ajang empat tahunan itu. Terakhir Sulsel meraih medali perunggu pada PON 1977.
Irfan Afandi dan M. Fani Aulia merupakan rekomendasi dari pelatih kepala Iwan Setiawan. Keduanya masih muda, di bawah 25 tahun. Namun, punya talenta pada posisi yang dibutuhkan.Bersama tim pelatih, kami akan mengevaluasi apakah mereka memang pantas direkrut, tutup Iwan Setiawan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iwan Merasa Karakternya Cocok di Persebaya
Bola Indonesia 31 Januari 2017, 14:57 -
Demi Persebaya Iwan Setiawan Tolak Tim Liga 1
Bola Indonesia 31 Januari 2017, 14:50 -
Pesebaya Buka Rekrutmen Pemain Berkualitas
Bola Indonesia 31 Januari 2017, 11:31 -
Persebaya Mau Datangkan Pemain Level Liga 1
Bola Indonesia 31 Januari 2017, 10:12 -
Iwan Ingin Bawa Persebaya Promosi ke Liga 1
Bola Indonesia 31 Januari 2017, 10:05
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39