Persebaya Sebut Materi Pemain Persela Merata
Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 05:45
Menurut mantan pelatih Persija Jakarta dan Arema Cronus ini, materi pemain yang dimiliki oleh Persela lebih merata. Mulai dari sektor belakang, tengah hingga depan. Secara materi pemain, mereka cukup punya kualitas di semua lini, ucapnya.
Rahmad pun merinci beberapa nama pemain yang menurutnya bisa berpotensi membahayakan anak buahnya. Mulai di belakang ada Roman (Golian), di tengah ada (Srdjan) Lopicic. Kemudian di depan ada (Addison) Alves dan (Bijahil) Chalwa, sebut Rahmad.
Dalam tabel klasemen sementara wilayah timur, saat ini Persebaya berada di posisi kedua di bawah Persipura Jayapura. Persebaya mengoleksi 33 angka dari 16 pertandingan. Sedangkan tim kebanggaan LA Mania nangkring di peringkat keempat dengan 25 poin dari 16 laga.
Saat kedua tim berjumpa di putaran pertama lalu, Persela berhasil mengalahkan Persebaya dengan skor telak 3-0. Dalam pertandingan di Stadion Surajaya, Lamongan itu, ketiga gol diborong oleh striker asal Bojonegoro, Bijahil Chalwa. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahan Barito Putera, Gresik United Girang
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 21:06 -
Carrasco Siap Gempur Benteng Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 17:17 -
Persita Tak Gentar Reputasi Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:34 -
Jamu Persita, Arema Target Poin Penuh
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:09 -
RD Minta Pemain Persebaya Berdedikasi ke Profesi
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10