Persebaya Mulai Dilirik Konsorsium
Editor Bolanet | 19 Oktober 2013 10:08
Menurut Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB), Diar Kusuma Putra, sudah ada beberapa nama grup usaha yang ingin join dengan MMIB sebagai konsorsium. Informasinya, ada perusahaan yang bergerak di bidang listrik, ada pula yang bergerak di bidang media.
Banyaknya peminat membuat manajemen kewalahan. Rencananya, para petinggi manajemen akan duduk satu meja untuk menentukan siapa yang pas untuk bergabung. Yang jelas, sampai saat ini kami belum menentukan siapa yang akan kami gandeng, aku Diar.
Menurut pria berkacamata ini, target tinggi dibebankan oleh kalangan suporter agar Persebaya juara ISL, berimbas pada banyaknya dana yang akan dikeluarkan. Oleh karena itu, manajemen membutuhkan dana segar dalam jumlah besar.
Agar meringankan, bisa melalui pembiayaan bersama yang dilakukan oleh dua atau lebih badan usaha dengan tujuan tertentu, imbuhnya. (faw/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Finalisasi Pembatasan Pemain Asing
Bola Indonesia 18 Oktober 2013, 23:11 -
Michael Ballack Masuk Radar Arema
Bola Indonesia 18 Oktober 2013, 18:44 -
Sriwijaya Gaet Pemain Timnas Mali
Bola Indonesia 18 Oktober 2013, 15:10 -
Secara De Facto, RD Tangani Persebaya
Bola Indonesia 18 Oktober 2013, 14:47 -
Akademi Persebaya tak Akan Ganggu Pembinaan PSSI Surabaya
Bola Indonesia 17 Oktober 2013, 20:02
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39