Persebaya Mendapat Tambahan Amunisi
Editor Bolanet | 8 Maret 2014 13:59
Sabtu (8/3) siang ini, gelandang asal Paraguay itu langsung menyusul ke Balikpapan. Ia berangkat bersama asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali. Persebaya memutuskan untuk memberangkatkan Julio setelah sang pemain sudah resmi mendapat pengesahan dari PT Liga Indonesia (LI).
Surat pengesahan Julio sudah keluar sejak, Jumat (07/3) malam. Kami bersyukur karena bisa memainkannya untuk pertandingan besok sore, tutur Amran. Persebaya patut lega dengan pengesahan Julio. Sebab, Julio bisa menjadi alternatif untuk lini tengah dan lini depan Persebaya.
Julio bisa dimainkan sebagai second striker menggantikan peran Greg Nwokolo. Greg yang menjabat sebagai kapten tim Persebaya, masih kelelahan usai membela Timnas Indonesia melawan tuan rumah Arab Saudi. Bisa jadi, Greg tak akan bermain full time.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, penandatanganan kontrak Julio dilakukan, Kamis (6/3) malam. Julio menggantikan peran Patrice Nzekou yang resmi didepak dari Persebaya sejak, Kamis (27/2) lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Tetap Fokus dan Semangat Ladeni Sriwijaya FC
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 20:08 -
PSM Geser Posisi Michael Baird Jadi Second Striker
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 19:50 -
Besok, PSM Uji Coba Lawan Barca FC
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 19:43 -
Pelatih PSM Puji Michael William Baird
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 19:34 -
Tandang ke Balikpapan, Persebaya Tanpa Pemain Anyar
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 10:19
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39