Persebaya Menanti Keputusan Komite Banding PSSI
Serafin Unus Pasi | 12 November 2019 18:29
Bola.net - Persebaya Surabaya masih menunggu keputusan Komite Banding PSSI atas permohonan keringanan sanksi yang dilayangkan. Disamping itu, Green Force berusaha menaati hukuman yang dijatuhkan komite disiplin.
Menurut Sekretaris Persebaya, Ram Surahman, manajemen tetap berupaya realistis menantikan keputusan Komding PSSI. Tetapi, pihaknya berharap ada pengurangan hukuman.
"Kita paham banding itu tidak serta merta (sanksi) bisa dihapus semua, jadi Banding yang kita ajukan kita berharap ada pengurangan," kata Ram Surahman.
"Bahwa kami harus menjalani pertandingan besok hari Kamis di Batakan tanpa penonton, itu kami jalani," imbuh mantan jurnalis di Surabaya tersebut.
Persebaya dijatuhi sanksi bermain tanpa penonton hingga akhir musim serta harus membayar denda Rp. 200 juta. Hukuman tersebut buntut kericuhan pada laga kontra PSS Sleman.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Hormati Sanksi Komdis
Sehingga Ram mengajak suporter untuk benar-benar ikut mengawal banding yang diajukan manajemen. Tentunya dengan tidak melakukan hal-hal yang membuat upaya tersebut menjadi sia-sia.
"Kami jalani dulu sampai nanti ada putusan banding, andaikan nanti putusan Banding bahwa kita 28 home berikutnya bisa pakai penonton, alhamdulillah," jelas Ram.
"Makanya kami berharap teman-teman suporter dimana pun ayo kita kawal ini banding dan kita hormati sanksi komdis," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berharap Keringanan Sanksi, Persebaya Resmi Ajukan Banding ke PSSI
Bola Indonesia 4 November 2019, 19:25 -
Achmad Hisyam Tolle dan Pemain Indonesia yang Pernah Dapat Hukuman Berat
Bola Indonesia 30 Oktober 2019, 09:08 -
Komdis PSSI Hukum Ahmad Hisyam Tolle 5 Tahun Larangan Bertanding
Bola Indonesia 26 Oktober 2019, 19:56 -
Komdis PSSI Sanksi Persija dan Arema FC Rp75 Juta
Bola Indonesia 22 September 2019, 00:05 -
Daftar Larangan Bagi Pendaftar Calon Ketua dan Wakil Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 12 September 2019, 23:44
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10