Persebaya Komitmen Teruskan IPL
Editor Bolanet | 3 April 2013 13:50
- Sinyal positif diberikan Persebaya Surabaya terkait hasil pertemuan antar petinggi manajemennya. Skuad Green Force berkomitmen akan tetap meneruskan berkompetisi sampai Indonesian Premier League (IPL) berakhir.
Corporate Secretary Persebaya Ram Surrahman kepada Bola.net menerangkan ada beberapa hal yang diputuskan dalam pertemuan tertutup antara I Gede Widiade selaku CEO PT Pengelola Persebaya Indonesia, Komisaris Utama PT Persebaya Indonesia, Saleh Ismail Mukadar serta Direktur Utama, Cholid Ghoromah itu.
Maaf saya belum bisa jelaskan satu persatu. Tapi pada dasarnya kita tetap berkomitmen untuk meneruskan IPL sampai selesai, tegas Ram, Rabu (03/4).
Ram juga menggaris-bawahi kalau keputusan tersebut belum lah final. Sebab Persebaya juga akan terus memantau situasi persepakbolaan Indonesia. Serta, keseriusan dari PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) selaku operator IPL.
Situasi sepak bola kita kan belum menentu. Akan ada evaluasi sambil jalan, tambahnya. (fjr/mac)
Corporate Secretary Persebaya Ram Surrahman kepada Bola.net menerangkan ada beberapa hal yang diputuskan dalam pertemuan tertutup antara I Gede Widiade selaku CEO PT Pengelola Persebaya Indonesia, Komisaris Utama PT Persebaya Indonesia, Saleh Ismail Mukadar serta Direktur Utama, Cholid Ghoromah itu.
Maaf saya belum bisa jelaskan satu persatu. Tapi pada dasarnya kita tetap berkomitmen untuk meneruskan IPL sampai selesai, tegas Ram, Rabu (03/4).
Ram juga menggaris-bawahi kalau keputusan tersebut belum lah final. Sebab Persebaya juga akan terus memantau situasi persepakbolaan Indonesia. Serta, keseriusan dari PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) selaku operator IPL.
Situasi sepak bola kita kan belum menentu. Akan ada evaluasi sambil jalan, tambahnya. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Persiraja, PSM Waspadai Anarkis Suporter dan Pemain
Bola Indonesia 2 April 2013, 22:00 -
Petar: Rully Selalu Memperjuangkan Fair Play di Indonesia
Bola Indonesia 2 April 2013, 21:10 -
Quatrick Spaso Juga Diberitakan Media Montenegro
Bola Indonesia 2 April 2013, 20:02 -
Tur Aceh, PSM Target Bawa Pulang Poin
Bola Indonesia 2 April 2013, 19:31 -
Klub IPL Kehilangan Semangat Hadapi Kompetisi
Bola Indonesia 1 April 2013, 18:25
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39