Persebaya Ingin Pakai Tambaksari Lagi
Editor Bolanet | 30 Oktober 2013 10:39
- Besarnya harga sewa Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) membuat manajemen kembali melirik Stadion Gelora 10 November sebagai homebase untuk kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2014 nanti.
Sudah lebih dari setahun stadion sepakbola legendaris di Surabaya, Gelora 10 November beristirahat. Selama itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya merombak wajah stadion yang terletak di Tambaksari ini, mulai dari perbaikan tribun, atap stadion hingga pengecatan ulang.
Memang, saat ini renovasi yang dilakukan oleh Pemkot Surabaya terhadap Gelora 10 November masih belum tuntas. Infonya akan selesai akhir tahun ini, bulan Desember, sebut asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali.
Tuntasnya perbaikan di stadion Tambaksari menjadi kabar gembira bagi manajemen Persebaya. Sebab, mereka juga berencana mendaftarkan stadion ini sebagai homebase kedua selain Stadion Gelora Bung Tomo, Benowo. Benar kami ingin gunakan Tambaksari lagi, ucapnya.
Selain harga sewa yang jauh lebih murah, lokasi Stadion Gelora 10 November yang berada di pusat kota, juga mudah dijangkau oleh tim dan para suporter. Bandingkan dengan GBT yang terletak di ujung barat Surabaya yang berbatasan dengan Gresik. (faw/pra)
Sudah lebih dari setahun stadion sepakbola legendaris di Surabaya, Gelora 10 November beristirahat. Selama itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya merombak wajah stadion yang terletak di Tambaksari ini, mulai dari perbaikan tribun, atap stadion hingga pengecatan ulang.
Memang, saat ini renovasi yang dilakukan oleh Pemkot Surabaya terhadap Gelora 10 November masih belum tuntas. Infonya akan selesai akhir tahun ini, bulan Desember, sebut asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali.
Tuntasnya perbaikan di stadion Tambaksari menjadi kabar gembira bagi manajemen Persebaya. Sebab, mereka juga berencana mendaftarkan stadion ini sebagai homebase kedua selain Stadion Gelora Bung Tomo, Benowo. Benar kami ingin gunakan Tambaksari lagi, ucapnya.
Selain harga sewa yang jauh lebih murah, lokasi Stadion Gelora 10 November yang berada di pusat kota, juga mudah dijangkau oleh tim dan para suporter. Bandingkan dengan GBT yang terletak di ujung barat Surabaya yang berbatasan dengan Gresik. (faw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persisam Belum Tentukan Nama Pelatih Musim Depan
Bola Indonesia 29 Oktober 2013, 20:35 -
Meski Gaji Seret, Andri Ibo Tetap Ingin Membela Persidafon
Bola Indonesia 29 Oktober 2013, 20:10 -
Musim Depan, Persisam Diperkuat Tiga Pemain Asing
Bola Indonesia 29 Oktober 2013, 19:44 -
Persisam Umumkan 23 Nama Pemain Musim Depan
Bola Indonesia 29 Oktober 2013, 16:50 -
Persegres Ditawarkan ke Investor
Bola Indonesia 29 Oktober 2013, 16:44
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39