Persebaya Incar Ponaryo Astaman
Editor Bolanet | 7 Januari 2015 21:33
Dengan tim yang rata-rata pemainnya masih berusia 23 hingga 24 tahun, Persebaya membutuhkan sosok penggawa senior yang bisa memimpin anak-anak muda ini. Ponaryo adalah salah satu pemain yang diharapkan bisa direkrut.
Ibnu Grahan mengaku sudah memasukkan nama Ponaryo dalam daftar belanja. Selain pemain yang akrab disapa Popon itu, Ibnu juga memiliki tiga nama lain dalam daftar pemain yang menjadi buruannya.
Kita minta ke manajemen untuk mendatangkan Ponaryo Astaman, Rasyid Bakri, Sumardi dan Burhannudin eks Persiba Bantul. Harus bisa nyantol. Kalau tidak bisa semua, ya dua saja sudah syukur Alhamdulillah, tutup Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajer Sriwijaya FC Paparkan Proses Dekati Maitimo
Bola Indonesia 6 Januari 2015, 22:16 -
'Lebih Baik Pemerintah Datangkan Konsultan Dari Brasil'
Bola Indonesia 6 Januari 2015, 22:07 -
Meskipun Kelelahan, Tes Kesehatan Maitimo Sangat Baik
Bola Indonesia 6 Januari 2015, 22:03 -
Terkait Tim Sembilan, Ini Tanggapan Arema Cronus
Bola Indonesia 6 Januari 2015, 21:42 -
Bersama Bendol, Maitimo Yakin Sriwijaya FC Bisa Juara
Bola Indonesia 6 Januari 2015, 21:40
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39