Persebaya Hanya Gunakan Dua Asing
Editor Bolanet | 12 Agustus 2015 08:40
Dua pemain asing yang memiliki kans besar untuk membela Persebaya adalah Otavio Dutra dan Emile Mbamba. Sedangkan Erick Djemba-Djemba tampaknya tak akan kembali lagi untuk mengenakan jersey Persebaya.
Untuk Piala Presiden, kita butuh sekitar 22 pemain. Kuota asing tersedia tiga pemain. Tapi kita lihat situasi dan kondisi, ucap Ibnu Grahan, pelatih Persebaya. Ibnu juga menunggu hasil drawing yang akan dilakukan, Kamis (13/8) besok.
Yang pasti kita tunggu hasil manager meeting nanti. Baru kita tentukan langkah selanjutnya. Untuk pemain-pemain yang di luar Surabaya, kita akan hubungi setelah manager meeting dan pembagian grup Piala Presiden, tutup Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Ultah ke-28, Ini Pesan Presiden Kehormatan Arema
Bola Indonesia 11 Agustus 2015, 09:36 -
Jajal Persekap, Persebaya Coba Skema Baru
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 18:18 -
Tampil di Piala Presiden, PSM Cari Pemain Bermental Kuat
Bola Indonesia 8 Agustus 2015, 21:06 -
Izin Kompetisi PSSI, Kepolisian Pilih Wait and See
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 17:47 -
Siap Gulirkan Kompetisi, PSSI Kirim Surat ke Kepolisian
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 17:23
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39