Persebaya Full Team di Awal Agustus
Editor Bolanet | 30 Juli 2015 12:12
Skuat Persebaya memang terbagi-bagi. Dari total 28 pemain, delapan di antaranya tengah berada di Banyuwangi untuk mengikuti turnamen Sunrise of Java Cup 2015. Sembilan pemain lainnya belum bergabung hingga saat ini. Otomatis hanya 11 pemain saja yang saat ini berlatih di Surabaya.
Pelatih Persebaya, Ibnu Grahan menjelaskan, dirinya baru akan mengumpulkan seluruh pemain pada awal Agustus nanti. Mungkin setelah tanggal 1 Agustus, ucap Ibnu.
Kan sebagian pemain masih di Banyuwangi. Jadi pemain yang masih belum bergabung akan saya minta ke Surabaya pada awal Agustus nanti, pungkas Ibnu. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Pemain Persebaya Diharap Jaga Kondisi
- Gunakan Tenaga Bantu, Persebaya Panggil Pemain Tim U-21
- Latihan Persebaya Tak Maksimal karena Skuat Minim
- Persebaya Tolak Piala Kemerdekaan karena Alasan Non-Teknis
- Persebaya Tak Akan Lepas Pemain ke Peserta Piala Kemerdekaan
- Persebaya Hanya Kirim Delapan Pemain ke Banyuwangi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Musim Anyar, Arema Siap Susun Kekuatan Lagi
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 18:23 -
Arema Cronus Lepas Duo Liberia
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 17:17 -
Songsong ISL Musim Anyar, Arema Segera Siapkan Tim
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 16:36 -
Arema: Kompetisi Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 16:06 -
PT Liga Pastikan Kompetisi Jalan Lagi, Arema Girang
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 14:41
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39