Persebaya DU Sudah Kontrak Lima Pemain
Editor Bolanet | 12 November 2012 20:15
- Gerak cepat dilakukan Persebaya Surabaya yang berlaga di Divisi Utama Liga Indonesia (Persebaya DU). Lima pemain sudah resmi diikat kontrak.
Dari lima nama yang disebutkan pelatih Miroslav Janu, hanya sementara ini yang statusnya pemain anyar. Empat pemain lainnya adalah muka lama di Persebaya DU. Yaitu , Imam Yulianto, Zaenal Abidin dan kiper Thomas Ryan Bayu.
Pelatih yang musim lalu menangani Persela Lamongan itu menegaskan bahwa dirinya ingin pemain lainnya segera dikontrak. Menurutnya, hal itu akan mempermudah program yang sudah disusunnya. Saya inginnya dalam dua tiga hari ini, ungkap Miro Senin (12/11).
Ia menerangkan kalau uji coba akan segera disusun jika pemain yang ia ajukan ke manajemen sudah teken kontrak. Pemain pasti pikir-pikir kalau tidak ada kontrak kenapa harus uji coba. Nanti kalau cedera bagaimana? sambungnya.
Lebih lanjut Miro mengaku salut dengan sekitar 19 pemain lainnya. Sebab mereka bersedia berlatih bersama meski belum ada kejelasan tentang kontrak. Kalau mental mereka jelek, pasti sudah kabur dari sini, tegasnya. (fjr/dzi)
Dari lima nama yang disebutkan pelatih Miroslav Janu, hanya sementara ini yang statusnya pemain anyar. Empat pemain lainnya adalah muka lama di Persebaya DU. Yaitu , Imam Yulianto, Zaenal Abidin dan kiper Thomas Ryan Bayu.
Pelatih yang musim lalu menangani Persela Lamongan itu menegaskan bahwa dirinya ingin pemain lainnya segera dikontrak. Menurutnya, hal itu akan mempermudah program yang sudah disusunnya. Saya inginnya dalam dua tiga hari ini, ungkap Miro Senin (12/11).
Ia menerangkan kalau uji coba akan segera disusun jika pemain yang ia ajukan ke manajemen sudah teken kontrak. Pemain pasti pikir-pikir kalau tidak ada kontrak kenapa harus uji coba. Nanti kalau cedera bagaimana? sambungnya.
Lebih lanjut Miro mengaku salut dengan sekitar 19 pemain lainnya. Sebab mereka bersedia berlatih bersama meski belum ada kejelasan tentang kontrak. Kalau mental mereka jelek, pasti sudah kabur dari sini, tegasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miroslav Janu Ajukan 11 Pemain Untuk Dikontrak
Bola Indonesia 6 November 2012, 11:17 -
Gunawan Dwi Cahyo Ikut Seleksi Persebaya DU
Bola Indonesia 1 November 2012, 20:13 -
Persebaya DU Butuh Pemain Asing Berkualitas
Bola Indonesia 31 Oktober 2012, 19:50 -
Miroslav Janu Ingin Maksimalkan Pemain Muda Lokal
Bola Indonesia 31 Oktober 2012, 18:45 -
Persebaya DU Daftarkan Miroslav Janu dan Gendhar
Bola Indonesia 30 Oktober 2012, 18:44
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39