Persebaya Dambakan TNI Pimpin PSSI
Editor Bolanet | 17 Agustus 2016 08:20
Direktur Utama PT Persebaya Indonesia (PI), Cholid Goromah, PSSI butuh sosok pemimpin dari kalangan TNI. Kalau saya dukung TNI. Suasana yang belum kondusif ini saya berharap ada sosok TNI dan pengusaha. Ini yang harus diduetkan, ucap Cholid.
Menurut informasi, Persebaya sudah melakukan lobi-lobi ke sejumlah calon Ketua Umum PSSI. Dari kubu TNI, ada dua nama yang mencuat, yakni Pangkostrad Letjen TNI Edy Rahmayadi dan Jenderal TNI (Purn.) Moeldoko, Mantan Panglima TNI.
Harapan saya, Ketua PSSI mendatang itu yang diterima oleh seluruh anggota. Dan dia bisa membawa sepakbola nasional menjadi lebih baik. Dan carut-marut di kompetisi ISC sampai ada pemukulan, mudah-mudahan di kompetisi yang akan datang tidak terjadi, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pergantian Rezim di PSSI, Ini Harapan Ahmad Bustomi
Bola Indonesia 14 Agustus 2016, 17:17 -
Pangkostrad Janji Perbaiki Infrastruktur Jika Terpilih Jadi Ketum PSSI
Bola Indonesia 12 Agustus 2016, 10:14 -
Ini Kata Cholid Soal Masa Depan Persebaya dan Investor
Bola Indonesia 12 Agustus 2016, 10:10 -
Pangkostrad Siap Maju Jadi Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 12 Agustus 2016, 08:23 -
PSSI Akui Belum Kirim Surat Pemanggilan Andik ke Timnas
Tim Nasional 10 Agustus 2016, 15:18
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39