Persebaya Curi Start
Editor Bolanet | 11 September 2014 10:16
Sejak kemarin, tim pemuncak klasemen wilayah timur ini sudah menjalani latihan secara rutin. Latihan dipimpin langsung oleh manager-coach Rahmad Darmawan. Padahal Persebaya baru saja menjalani tur melelahkan di Kalimantan Timur.
Dengan demikian, para pemain Persebaya hanya mendapat masa istirahat sangat pendek, yakni empat hari saja. Kita mungkin salah satu tim yang mulai lebih awal untuk latihan, jelas mantan pelatih Arema Cronus dan Persija Jakarta ini.
Rahmad lantas menjelaskan secara teknis mengapa dirinya hanya memberikan masa istirahat sangat pendek.
Kenapa? Karena saya ingin istirahat kita lama, karena kita nanti akan mulai lagi dari awal. Membangun fisik lagi, membangun tim lagi. Saya ingin tinggal menjaga apa yang kita punya, jabar eks pelatih Timnas U-23 ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontestan Babak 8 Besar ISL Dapat Rp500 Juta Dari PT LI
Bola Indonesia 10 September 2014, 20:15 -
Gawat, Persebaya Kehilangan Salampessy
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:48 -
Dejan Antonic Bantah Telah Perpanjang Kontrak di PBR
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:22 -
Enam Pemain Absen, Ini Penjelasan Rahmad Darmawan
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:08 -
Vava Latihan Terpisah dari Tim Persebaya , Mance Mulai Fit
Bola Indonesia 10 September 2014, 17:22
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39