Persebaya Bisa Belajar Dari Jubilo Iwata
Editor Bolanet | 11 Juli 2014 22:48
Andi menjelaskan, industri sepakbola di J League sudah lebih maju, jauh meninggalkan Indonesia. Oleh karena itu, dengan menggandeng Jubilo Iwata, diharapkan Persebaya mendapat pelajaran berharga dari klub kasta kedua Liga Jepang tersebut.
Dari segi pendanaan, rata-rata klub Liga Jepang menghabiskan sekitar Rp 300 milyar per-musim. Bila dibandingkan dengan sepakbola tanah air, tentu sangat timpang, ucap pemuda berkacamata tersebut.
Itu karena pengelolaan industri di sana sudah lebih maju dan profesional. Semoga kami bisa belajar banyak dari J-League, lanjut putra Ketua Badan Tim Nasional (BTN), La Nyalla Mahmud Mattalitti ini. Andi pun mendambakan sepakbola Indonesia akan semaju Jepang
Seperti yang diberitakan sebelumnya, manajemen Persebaya mengadakan pertemuan dengan manajemen Jubilo Iwata, Jumat (11/7) petang. Pertemuan tertutup itu dilangsungkan di kantor Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Jawa Timur (Jatim).
Rombongan Jubilo Iwata dipimpin langsung oleh Presiden klub, Yoshiro Takahira. Mereka diterima oleh jajaran petinggi Persebaya, seperti Presiden klub Diar Kusuma Putra serta manager-coach Rahmad Darmawan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya: Ferry dan Mance Pemulihan, Subo Cedera
Bola Indonesia 10 Juli 2014, 17:15 -
Persita Nantikan Lawan Uji Coba
Bola Indonesia 10 Juli 2014, 16:53 -
Kembalikan Stamina, Persita Beri Menu Latihan Khusus
Bola Indonesia 10 Juli 2014, 16:22 -
Puasa, Gresik United Justru Genjot Fisik Pemain
Bola Indonesia 10 Juli 2014, 14:50 -
Persepam MU Kembali Coret Dua Pemain
Bola Indonesia 10 Juli 2014, 14:36
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39