Persebaya Berharap OK John Tak Cedera Parah
Editor Bolanet | 23 Oktober 2014 12:15
OK John nampaknya masih butuh observasi lagi, ucap Rahmad Darmawan, manager-coach Persebaya.
Dalam pertandingan lawan Persib, OK John harus bekerja ekstra keras untuk menahan gempuran anak-anak Maung Bandung. Bahkan ia harus berbalut perban di kepala usai berbenturan saat duel udara.
Mantan pemain Persiwa Wamena dan Persik Kediri itu akhirnya benar-benar harus meninggalkan lapangan setelah mengalami kendala di lututnya. Kemungkinan cuma kram. Mudah-mudahan tidak parah, harap Rahmad.
Akan menjadi petaka bila OK John sampai cedera. Sebab Persebaya lebih dulu kehilangan Ricardo Salampessy akibat cedera. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Line Up Persib vs Persebaya
Bola Indonesia 22 Oktober 2014, 14:51 -
Enam Pemain Sriwijaya FC U-21 Naik Kelas ke Tim Senior
Bola Indonesia 22 Oktober 2014, 13:16 -
Dua Pilar Garuda Jaya Masuk Daftar Incaran Barito Putera
Bola Indonesia 22 Oktober 2014, 12:46 -
PT Liga Indonesia Siapkan Opsi Venue Semifinal ISL Selain GBK
Bola Indonesia 22 Oktober 2014, 12:31 -
Dejan Antonic Persembahkan Kemenangan PBR Untuk Suporter
Bola Indonesia 22 Oktober 2014, 11:53
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39