Persebaya Bantah Krisis Finansial
Editor Bolanet | 29 Juli 2014 10:34
- Terpaan kabar mengenai keterlambatan pembayaran gaji pemain Persebaya memang mengejutkan banyak kalangan. Ada yang menganggap klub kaya baru ini tengah jatuh dilanda krisis finansial. Namun hal itu dibantah oleh manajemen.
Presiden Klub Persebaya, Diar Kusuma Putra mengatakan, sebenarnya sudah ada dana untuk melunasi gaji pemain. Namun masalah administrasi lah yang membuat pencairan gaji menjadi terhambat. Bahkan hingga berbulan-bulan.
Uangnya sebenarnya ada. Tapi kami harus menyelesaikan administrasi-administrasi dulu, ungkap Diar. Dari tiga bulan tunggakan, manajemen baru melunasi satu kali gaji untuk Bulan Mei. Manajemen masih harus mencari uang guna menutup tunggakan gaji pemain bulan Juni dan Juli.
Setelah bicara, pemain dan tim memahami (kondisi ini, ungkap Diar. Diar mengaku lega sekaligus bersyukur dengan respon dari pemain. Ia menegaskan bahwa manajemen Persebaya akan bertanggungjawab secara penuh.
Diar menambahkan, manajemen Persebaya akan belajar dari permasalahan yang terjadi pada musim ini. Supaya bayaran pemain dan tim tidak sampai terlambat lagi pada musim depan. [initial]
(faw/mac)
Presiden Klub Persebaya, Diar Kusuma Putra mengatakan, sebenarnya sudah ada dana untuk melunasi gaji pemain. Namun masalah administrasi lah yang membuat pencairan gaji menjadi terhambat. Bahkan hingga berbulan-bulan.
Uangnya sebenarnya ada. Tapi kami harus menyelesaikan administrasi-administrasi dulu, ungkap Diar. Dari tiga bulan tunggakan, manajemen baru melunasi satu kali gaji untuk Bulan Mei. Manajemen masih harus mencari uang guna menutup tunggakan gaji pemain bulan Juni dan Juli.
Setelah bicara, pemain dan tim memahami (kondisi ini, ungkap Diar. Diar mengaku lega sekaligus bersyukur dengan respon dari pemain. Ia menegaskan bahwa manajemen Persebaya akan bertanggungjawab secara penuh.
Diar menambahkan, manajemen Persebaya akan belajar dari permasalahan yang terjadi pada musim ini. Supaya bayaran pemain dan tim tidak sampai terlambat lagi pada musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RD Ingin Pemain U-21 Berlatih di Tim Senior
Bola Indonesia 28 Juli 2014, 12:12 -
Promosikan Pemain Muda, RD Terganjal Regulasi
Bola Indonesia 28 Juli 2014, 11:35 -
RD Sebut Level Pemain Persebaya U-21 Meningkat
Bola Indonesia 28 Juli 2014, 11:15 -
RD Petik Hikmah Minusnya Pemain Persebaya
Bola Indonesia 28 Juli 2014, 10:45 -
RD Persiapkan Calon Bintang Persebaya
Bola Indonesia 28 Juli 2014, 10:24
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39