Persebaya Banjir 'Job' Uji Coba
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 12:34
Manajer Persebaya, Hary Ruswanto merinci sejumlah klub yang sangat ingin berhadapan dengan Persebaya. Mayoritas memang tim Divisi Utama, seperti Persinga Ngawi, PSBI Blitar, Persipur Purwodadi hingga salah satu tim asal Kalimantan. Tapi kami belum ambil keputusan, ucap pria yang akrab disapa Gendhar tersebut.
Apa yang dituturkan Gendhar juga diamini oleh media officer Persebaya, Eko Yudiono. Kami hanya butuh tiga uji coba lagi sebelum menginjak ke kompetisi resmi, ucap Eko.
Keringat Persebaya sebenarnya belum benar-benar kering. Mereka baru saja menuntaskan dua pertandingan uji coba di Jawa Tengah melawan Persip Pekalongan dan PSCS Cilacap. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suharno: Hadapi Persija, Stamina Penggawa Arema Terkuras
Bola Indonesia 9 Maret 2015, 22:37 -
Arema Tak Remehkan Lawan di Bali Island Cup
Bola Indonesia 9 Maret 2015, 22:11 -
Bali Island Cup Jadi Ajang Rotasi Pemain Arema
Bola Indonesia 9 Maret 2015, 22:10 -
Persela Utamakan Prestasi di ISL
Bola Indonesia 9 Maret 2015, 21:55 -
Gresik United Terus Dekati Sponsor
Bola Indonesia 9 Maret 2015, 21:53
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39