Persebaya Akui Belum Cairkan Bonus Untuk Boumsong
Editor Bolanet | 4 Februari 2014 06:35
Memang belum kami bayar karena Boumsong saat itu pulang ke Kamerun. Kalau dia datang ke Surabaya akan kami serahkan, aku sekretaris tim Persebaya, Rahmad Sumanjaya.
Hanya saja, Rahmad enggan menyebutkan besaran nilai bonus yang akan diterima oleh pemain berkebangsaan Kamerun ini. Lumayan lah nilainya, yang pasti angkanya beda-beda tiap pemain, tergantung kontribusinya kepada tim, lanjut Rahmad.
Perlu diketahui, sebagai imbalan atas gelar juara Divisi Utama 2013 lalu, Persebaya menerima Rp 500 juta. Sesuai dengan komitmen Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB), Diar Kusuma Putra, bonus juara diserahkan sepenuhnya semua kepada tim.
Untuk Boumsong, diharapkan dirinya segera menghubungi asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali. Kami berharap Boumsong menemui Pak Amran di Surabaya. Nanti akan dituntaskan oleh beliau, pungkas bertubuh jangkung ini.
Terpisah, Boumsong, pemilik 18 gol di Divisi Utama musim lalu ini, mengaku siap mendatangi manajemen. Saya siap datang ke Surabaya jika memang manajemen memintanya, tegas Boumsong. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bustomi: Arema Cronus Masih Perlu Banyak Berbenah
Bola Indonesia 3 Februari 2014, 23:16 -
Evaldo Silva Akui Persiapan Persijap Mepet
Bola Indonesia 3 Februari 2014, 23:11 -
Highlights ISL: Arema Cronus 4 - 1 Persijap Jepara
Open Play 3 Februari 2014, 22:55 -
Suharno: Kemenangan Arema Berkat Kerja Keras Pemain
Bola Indonesia 3 Februari 2014, 22:45 -
Dihajar Arema, Pelatih Persijap Tak Risau
Bola Indonesia 3 Februari 2014, 22:43
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23