Rangking FIFA: Indonesia Terburuk Sepanjang Sejarah
Editor Bolanet | 1 Oktober 2015 21:20
Peringkat tersebut turun 6 tangga dari bulan sebelumnya. Ini tentu terkait dengan nihilnya pertandingan internasional yang dilakukan oleh skuad . Indonesia tidak bisa melakukan pertandingan Internasional karena sedang dalam masa sanksi FIFA sejak Mei 2015 silam.
Tanpa pertandingan internasional maka Indonesia tidak akan mendapat poin untuk memperbaiki peringkatnya.
Capaian ini merupakan yang terburuk sepanjang sejarah. Sebelumnya, peringkat terburuk Indonesia berada pada peringkat 170. Kondisi tersebut terjadi pada periode Oktober 2012, April, Mei, Juni, dan September 2013.
Peringkat dan poin yang diraih oleh Indonesia saat ini identik dengan torehan tetangga kita, . Skuad Harimau Malaya juga berada di peringkat 171 dengan 111 poin. [initial]
Baca Juga:
- Joko Susilo: Sriwijaya FC Termotivasi Untuk Membalas Kekalahan
- Bendol Ingin SFC Tampil Prima dan Mental Yang Baik di Malang
- Ini Alasan Bonek FC Mogok Menurut Anggota Tim Transisi
- Ihwal Mogoknya Bonek FC, BOPI Akan Minta Penjelasan Mahaka Sports
- Masalah Motivasi Arema Cronus Dinilai Telah Sirna
- Penggawa Arema Cronus Diwanti-Wanti Konsentrasi Penuh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah 5 Veteran Sepakbola di Daratan Asia Tenggara
Editorial 21 September 2015, 11:23 -
AFF Best XI: Dominasi Thailand, Tanpa Wakil Indonesia
Tim Nasional 23 Agustus 2015, 01:18 -
Dirtek PSSI Sarankan Indonesia Kembangkan Fasilitas Olahraga
Bola Indonesia 8 Agustus 2015, 21:11 -
Spaso Masih Ingin Bela Timnas Indonesia
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 12:12 -
Indonesia Masih Ada Di Ranking FIFA
Bola Indonesia 9 Juli 2015, 17:21
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39