Perang Saudara, Naser Riskan Pulang ke Negaranya
Editor Bolanet | 1 Mei 2013 10:40
Saya harus mengurusi Kitas karena akan habis dalam waktu dekat ini. Tapi, pihak berwajib di sana mengharuskan saya sendiri yang mengurusi Kitas itu. Sementara kondisi masih perang, ucap Naser di situs resmi klub.
Saya sendiri tak yakin. Ada ancaman di sana. Bom bertebaran dimana-mana. Siapapun bisa jadi korban karena antar kelompok membela kepentingannya, imbuh Naser.
Naser memerlukan waktu hingga 10 hari untuk mengurus keperluan administrasi di negaranya. Terkait dengan hal itu, Naser meminta solusi terbaik dari pelatih Persib Bandung, Jajang Nurjaman.
Rencananya Naser akan berangkat ke Suriah pada 6 Mei mendatang, setelah melakoni laga tandang melawan Persela Lamongan, Kamis (02/5) nanti. Dengan alasan keamanan, Naser akan singgah di Lebanon kemudian melakukan perjalanan darat ke Suriah. (persib/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mundari Karya Mundur Sebagai Pelatih PSPS
Bola Indonesia 30 April 2013, 21:30 -
Sriwijaya FC Bidik Tiga Besar di Paruh Musim
Bola Indonesia 30 April 2013, 19:32 -
Tur Jatim Jadi Tempat Persib Evaluasi Pemain
Bola Indonesia 30 April 2013, 18:00 -
Demi Poin, Persegres Siap Rotasi Pemain di Wamena
Bola Indonesia 30 April 2013, 17:10 -
Target Tiga Besar, Sriwijaya Bertekad Taklukkan Persiram
Bola Indonesia 30 April 2013, 15:47
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10