Pep: Barca Harus Beli 'Messi Dari Indonesia'
Editor Bolanet | 1 Juli 2012 21:25
Usai melihat keahlian pemain berjuluk 'Messi dari Indonesia' dalam mengolah si kulit bundar. Pelatih yang mundur dari Barca akhir musim ini memberikan komentarnya. Barcelona harus mengajukan tawaran padanya, kata Pep.
Menurut Pep, Tristan memiliki bakat yang harus dikembangkan agar menjadi seorang pemain hebat. Pep menilai Tristan bisa mengolah bola dengan baik menggunakan kaki kanan dan kirinya. Ia harus terus berlatih keras dan bermain di mana pun ia berada. Di jalanan, sekolah, ataupun di rumah, kata Pep.
Sukses mempersembahkan 14 gelar untuk Barca, Pep pun memberikan tips kepada Tristan untuk dapat menjadi pemain kelas dunia. Yang terpenting agar bisa menjadi pemain hebat, seseorang harus terus mengasah skill, mengerti permainan, dan memiliki passion, katanya.
Nama Tristan mulai dikenal luas setelah mengunggah video aksinya di YouTube. Murid Liverpool FC Football Academy ini pun mulai disamakan dengan Lionel Messi berkat aksi dan skill olah bolanya.
Sementara itu, Guardiola datang ke Indonesia pada Sabtu, 30 Juni 2012. Ia hadir atas undangan salah satu televisi swasta untuk memberikan komentar mengenai final Piala Eropa 2012 antara Spanyol melawan Italia. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Buru Bek Muda Vlad Chiriches
Liga Spanyol 30 Juni 2012, 23:01 -
Fabregas Layangkan Pujian Pada Iniesta
Piala Eropa 30 Juni 2012, 13:45 -
Guardiola: Saya Sudah Merindukan Sepak Bola
Liga Spanyol 30 Juni 2012, 09:49 -
Guardiola Akan Datang ke Indonesia
Bola Indonesia 29 Juni 2012, 19:00 -
Cruyff Puji Pembelian Jordi Alba
Liga Spanyol 29 Juni 2012, 15:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39