Penampilan Syamsir Alam Kembali Disorot
Editor Bolanet | 18 Desember 2013 19:48
Penampilannya hari ini tidak sesuai yang kita harapkan. Dia tidak bermain sesuai dengan instruksi pelatih, ujar Pelatih Sriwijaya FC, Subangkit, Rabu (18/12).
Dia terlalu banyak turun sampai ke lapangan tengah. Padahal, saya ingin dia lebih banyak di depan, sambungnya.
Sebelumnya, dalam laga Grup B di ajang Piala Gubernur Jawa Timur, melawan Persik Kediri, Subangkit menurunkan Syamsir sebagai starter. Namun, mantan penggawa DC United ini hanya tampil 32 menit dan digantikan oleh Rizky Dwi Ramadhana, yang mencetak gol tunggal kemenangan Laskar Wong Kito, julukan Sriwijaya FC.
Selain Syamsir, Subangkit juga menyoroti penampilan Sergie Pakome. Pemain yang masih berstatus seleksi ini dinilainya kurang mampu menjalankan fungsinya dengan baik.
Sebetulnya dia pemain bagus. Sayang, karena lama tidak bermain, naluri gol dan akurasi tembakan-tembakannya menurun, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Subangkit Tak Permasalahkan Perubahan Jadwal Piala Gubernur
Bola Indonesia 17 Desember 2013, 19:32 -
Pelatih Sriwijaya FC Puji Penampilan Lancine Kone
Bola Indonesia 17 Desember 2013, 19:25 -
Tampil Apik, Gustavo Lopez dan Sunarto Tuai Pujian
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 21:50 -
Suharno Akui Penampilan Arema Masih Banyak Kekurangan
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 20:25 -
Sriwijaya FC Dibekuk Arema, Subangkit Tak Kecewa
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 20:19
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39