Pemilik Barito Putera Bicara Soal Perpanjangan Kontrak Trio Timnas
Ari Prayoga | 22 November 2017 03:23
Bola.net - - Pemilik Barito Putera, Hasnuryadi Sulaiman, berbicara mengenai keputusan pihaknya untuk memperpanjang kontrak tiga pemain yang juga pilar Timnas Indonesia, yakni Rizki Pora, Gavin Kwan Adsit, dan Hansamu Yama.
Kubu Barito memberikan kontrak dengan durasi berbeda-beda pada ketiga pemain tersebut. Hansamu dikontrak selama satu tahun, sementara Gavin menandatangani kontrak berdurasi dua tahun. Sedangkan Rizky Pora menjadi pemain yang diikat paling lama, yakni tiga tahun.
Mereka menjadi pilar kerangka tim kami untuk musim depan. Mereka akan menjadi contoh bagi pemain muda di PS Barito Putera, ujar Hasnuryadi di Jakarta, Selasa .
Hasnuryadi menambahkan, khusus untuk Rizki sebenarnya Barito Putera berencana untuk memberikannya kontrak spesial. Namun pemain berusia 27 tahun itu menampik tawaran tersebut.
Sebenarnya, saya ingin memperpanjang kontrak Rizki Pora seumur hidup. Saya ingin menjadikan dia legenda, tapi dia maunya tiga tahun, tutur pengusaha Batu Bara ini.
Lebih jauh, Hasnuryadi memastikan ketiganya mendapatkan kenaikan gaji. Selain itu, mereka juga diguyur bonus atas performa di kompetisi Liga 1 musim 2017.
Pasti kalau mereka mau bertahan, pasti naik. Kami akan berikan reward atas penampilan mereka tahun lalu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hansamu dan Rizky Pora Bertahan di Barito Putera
Bola Indonesia 21 November 2017, 22:03 -
Selebrasi Unik Pemain Barito Putera Ini Viral di Italia
Open Play 13 November 2017, 11:01 -
Persela Sengaja Rotasi Pemain Lawan Barito Putera
Bola Indonesia 12 November 2017, 03:28 -
Dihajar Barito Putera, Persela Mengaku Kecolongan
Bola Indonesia 12 November 2017, 00:51 -
Barito Putera Bertekad Jadi Yang Terbaik di Kalimantan
Bola Indonesia 11 November 2017, 03:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39