Pemain Persela dan Persebaya Main Tarkam di Krian
Editor Bolanet | 25 Juni 2015 19:51
Ketika dikonfirmasi, Chalwa membenarkan bahwa ia bermain pada sebuah turnamen Liga Ramadhan di Krian. Saya dan teman-teman asal Bojonegoro membentuk tim bernama Bojonegoro All Star. Kami main di Krian, jelas mantan penyerang Persibo Bojonegoro ini.
Menurut Chalwa, timnya diisi oleh pemain sepakbola asal Bojonegoro. Sebut saja nama bek Persebaya Zainuri dan banyak pemain lainnya yang merumput di sejumlah klub Divisi Utama. Mereka terpaksa bermain tarkam semata-mata untuk menambah penghasilan.
Selain untuk menambah tambahan penghasilan di tengah berhentinya kompetisi sepakbola di Indonesia, bermain tarkam juga bermanfaat untuk menjaga kondisi mereka agar tetap prima. Kalau tidak, badan ini bisa melar, pungkasnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Youngster Persela Masih Butuh Banyak Pengalaman
Bola Indonesia 20 Juni 2015, 15:59 -
Sang Kapten Harap Persela Ikut Piala Presiden
Bola Indonesia 19 Juni 2015, 14:34 -
Jika Ikut Piala Presiden, Persela Lakukan Hal ini
Bola Indonesia 18 Juni 2015, 18:35 -
'Menpora dan PSSI Sebaiknya Bergandengan Tangan'
Bola Indonesia 17 Juni 2015, 14:41 -
Persela Belum Berminat Ikut Turnamen
Bola Indonesia 17 Juni 2015, 12:17
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39