Pemain Persegres akan Disodori Kontrak Baru
Editor Bolanet | 11 Juli 2015 16:00
Tentu saja kontrak ini hanya bersifat jangka pendek. Sebab Persegres hanya akan mengikuti Piala Indonesia Satu. Format turnamen jelas berbeda dengan ketika mengikuti kompetisi Indonesia Super League (ISL).
Kontrak regular kan sudah berakhir setelah kompetisi dinyatakan terhenti. Nanti manajemen akan membicarakan kontrak baru untuk turnamen dengan 22 pemain yang dipanggil, ujar sekretaris tim Persegres, Hendri Febry.
Turnamen Piala Indonesia Satu yang dipromotori Mahaka Sports and Entertainment dijadwalkan bergulir, 15 Agustus mendatang. Sejauh ini baru 11 tim yang mengonfirmasi ikut dalam turnamen ini. Salah satu di antaranya adalah Persegres.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terancam Disanksi PSSI, Indra Sjafri Tak Gentar
Bola Indonesia 10 Juli 2015, 15:35 -
Tim Transisi Tunggu Klub ISL Gabung di Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 7 Juli 2015, 15:05 -
Soal Pengaturan Skor, Gresik United Dihimbau Selidiki Internalnya
Bola Indonesia 6 Juli 2015, 15:51 -
Agus Yuwono Santai Tanggapi Ancaman Gresik United
Bola Indonesia 6 Juli 2015, 15:05 -
Persela Harap Piala Indonesia Satu Jadi Ajang Pra-musim
Bola Indonesia 3 Juli 2015, 14:31
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39