Pemain Persebaya Tampil Mengecewakan
Asad Arifin | 20 April 2017 21:27
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Iwan Setiawan menilai anak asuhnya tampil mengecewakan saat melawan Madiun Putra. Bermain di Stadion Gelora Bung Tomo, Persebaya ditahan sang tamu dengan skor imbang 1-1.
Menurut Iwan, Rendi Irwan dan kolega tampil gugup dalam 2x45 menit sehingga tidak bisa memaksimalkan peluang yang didapat. Mereka tidak bermain tenang seperti saat uji coba maupun saat turnamen Dirgantara Cup.
Kita tidak tahu apakah ini karena motivasi yang berlebih tapi yang jelas, penampilan anak-anak menurut saya sangat mengecewakan, ungkap Iwan usai pertandingan, Kamis (20/4) malam.
Karena bermain gugup itu pula, stamina para pemainnya lebih mudah drop. Namun ia menyadari, mentalitas pemainnya memang tidak bisa dilatih, sehingga sulit untuk bisa menghilangkan rasa gugup tersebut.
Ketika mereka nervous, yang akan mempengaruhi stamina mereka, karena denyut mereka menjadi sangat cepat. Dan kami sadar ada satu yang tidak bisa kita latih yaitu mentality, imbuhnya.
Selain persoalan mental pemain, Persebaya juga punya masalah dengan conditioning. Sebab beberapa pemain, baru gabung dengan tim seperti Rahmad Latif dan Yogi Novrian yang belum seminggu bergabung.
Namun Iwan meminta kepada pemainnya untuk lebih meningkatkan motivasi mereka di pertandingan selanjutnya. Sebab Iwan sadar tim lain punya motivasi yang lebih besar untuk bisa mengalahkan Persebaya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Siapkan Mental Hadapi Madiun Putra
Bola Indonesia 19 April 2017, 21:15 -
Iwan Setiawan Sudah Pahami Gaya Madiun Putra
Bola Indonesia 19 April 2017, 16:06 -
Cara Persebaya Jaga Kekompakan Pemain Jelang Pertandingan
Bola Indonesia 19 April 2017, 14:44 -
Persebaya Beri Debut Yogi Novrian Saat Lawan Madiun Putra
Bola Indonesia 17 April 2017, 17:33 -
Sambut Liga 2, Persebaya Belum Sempurna
Bola Indonesia 17 April 2017, 15:15
LATEST UPDATE
-
Calhanoglu Ungkap Alasan Tolak Bayern dan Mimpi Besarnya di Inter
Liga Italia 25 Maret 2025, 13:21 -
Jadwal Tayang Timnas Indonesia vs Bahrain di TV Mana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:16 -
Head to Head Timnas Indonesia vs Bahrain: Misi Balas Dendam di GBK!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:15 -
Liverpool di Persimpangan: Perpanjangan Kontrak atau Risiko Kemunduran?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:15 -
Eduardo da Silva dan Cedera Mengerikan yang Mewarnai Kariernya
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:11 -
Usia Bukan Halangan! Rekor Ronaldo di Portugal Setelah 30 Tahun Luar Biasa
Piala Eropa 25 Maret 2025, 12:57 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: Benarkah Kekalahan Jadi Bencana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:57 -
Kluivert Yakin Dean Huijsen Bakal Tinggalkan Bournemouth Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:45 -
Eks Bintang Arsenal Ini Terkena Tuberkulosis Tak Lama Setelah Gabung PSV
Liga Eropa Lain 25 Maret 2025, 12:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10