Pemain Persebaya Siapkan Mental Sambut 8 Besar
Asad Arifin | 16 Oktober 2017 20:22
Bola.net - - Gelandang Persebaya Surabaya, Kurniawan Karman siap menyongsong babak 8 besar Liga 2. Sebab ia sudah mengetahui kekuatan tim yang akan menjadi lawannya seperti PSIS Semarang, PSPS Riau, kecuali PS Mojokerto Putera yang belum diketahui.
Menurut Karman, semua tim yang lolos babak delapan besar adalah tim kuat, namun kekuatan tim bukanlah menjadi sesuatu yang paling penting. Menurutnya yang akan banyak berbicara di babak perempat final tersebut adalah kemauan dan kesiapan mental.
Bagaimana pun bagusnya kita latihan, tapi mental dan kemauan kita tidak ada, semua latihan yang bagus akan sia-sia, ungkap Karman kepada Bola.net, Senin .
Sehingga Karman menjadi lebih termotivasi untuk mengarungi babak krusial tersebut. Termasuk menjadikan kekalahan di laga terakhir babak 16 besar sebagai pelajaran berharga untuk berbenah dan memperbaiki diri.
Yang jelas saya selalu berpikir positif dan optimis bisa lebih baik lagi. Selama ada kemauan dan kerja keras kita pasti bisa, tegasnya.
Soal kemungkinan babak 8 besar akan digelar di tempat netral, menurut Karman tidak ada masalah bagi Persebaya sekali pun dirinya sempat berharap digelar di Gelora Bung Tomo. Sebab semua tim juga akan bermain di tempat yang sama. (top/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Persebaya Luapkan Kekecewaan dengan Menangis
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 06:06 -
Persebaya Tuding Ofisial Kalteng Putra Jadi Biang Kericuhan
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 05:14 -
Kapten Kalteng Putra Bersyukur Bisa Jawab Keraguan Publik
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 02:18 -
Kalah dari Kalteng Putra, Persebaya Terhindar dari Lawan Berat
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 00:55 -
Kalah di Kandang, Pelatih Persebaya Tidak Kecewa
Bola Indonesia 12 Oktober 2017, 18:52
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10