Pemain ke Timnas U-23, Persebaya Kurang Legawa
Editor Bolanet | 9 September 2014 11:37
Kelima pemain Persebaya yang berangkat membela Timnas U-23 antara lain, Fandi Utomo, Novri Setiawan, Dedi Kusnandar, Alfin Tuasalamony, dan Manahati Lestusen. Celakanya, dari kelima pemain itu, empat di antaranya adalah pilihan utama Rahmad Darmawan, pelatih Persebaya.
Dengan demikian, Persebaya harus rela kehilangan 20 persen kekuatannya. Sebuah kondisi yang tentu sangat merugikan. Mengingat Rahmad Darmawan sedang mempersiapkan tim menuju babak delapan besar.
RD, sapaan akrab Rahmad, tak menampik hal itu. Untuk Timnas Senior relatif tidak ada masalah karena sistemnya buka tutup. Tapi untuk yang Timnas U-23, mereka tidak bisa diganggu sampai dengan selesainya Asian Games nanti, keluh Rahmad.
Dari 20 pemain yang dipanggil ke Timnas U-23, lima pemain berasal dari Persebaya. Sedangkan Persija Jakarta menjadi penyumbang terbanyak kedua dengan tiga pemain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT LI Belum Finalisasi Kick-off 8 Besar Serta Venue Semifinal dan Final
Bola Indonesia 8 September 2014, 23:08 -
PT Liga Indonesia Pastikan Format 8 Besar ISL Tak Berubah
Bola Indonesia 8 September 2014, 14:48 -
Bahas 8 Besar, PT Liga Indonesia dan 8 Klub Bertatap Muka
Bola Indonesia 8 September 2014, 13:48 -
Gresik United Bakal Rombak Tim
Bola Indonesia 8 September 2014, 13:41 -
Jeda Kompetisi, Persela Evaluasi Tim
Bola Indonesia 8 September 2014, 13:27
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12