Pelatih PS TNI: Sepakbola TNI Sudah Maju
Editor Bolanet | 19 November 2015 00:31
Suharto bisa bangga diri. Sebab Pesut Etam, julukan PBFC, adalah tim kedua yang ia kalahkan. Sebelumnya, Legimin Raharjo dan kawan-kawan terlebih dulu mempermalukan tuan rumah Surabaya United dengan skor 1-2.
Kami bisa mengalahkan tim yang dikatakan selama ini di atas kita. Bagi kita kalau mau berusaha, mau bekerja dan doa akan diiringi dengan hasil, kata Suharto usai pertandingan.
Saya hanya memberikan arahan kepada adik-adik itu, ini lho sepakbolanya TNI yang mempunyai karakter. Jangan buat malu. Harga dirimu di dadamu. Saya rasa itu memacu semangat mereka untuk mengembalikan keadaan, jabarnya.
Sepakbolanya TNI sudah maju. Memiliki kualitas dan karakter tim saat bermain semangat juang tidak mau kendor, tegas anggota TNI Kodam I Bukit Barisan ini. Suharto berharap semangat juang yang ditampilkan PS TNI, bisa menular hingga Tim Nasional (Timnas0.
Ini mungkin bisa menjadi sedikit gambaran bagi tim-tim yang lain, khususnya nasional. Agar bisa lebih semangat seperti negara-negara lain yang mempunyai semangat juang yang tinggi, tutup pelatih berkepala pelontos ini. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah dari PS TNI, Iwan Setiawan Tak Hadir di Press Conference
Bola Indonesia 18 November 2015, 22:53 -
PS TNI Bungkam PBFC Lewat Adu Penalti
Bola Indonesia 18 November 2015, 21:56 -
Inilah Susunan Pemain PS TNI vs PBFC
Bola Indonesia 18 November 2015, 19:21 -
Dikritik Iwan, Pelatih Surabaya United Pilih Bungkam
Bola Indonesia 18 November 2015, 14:52 -
Indra Sjafri Pertanyakan Kesahihan Data Iwan Setiawan
Bola Indonesia 17 November 2015, 19:09
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39