Pelatih Persela Puji Dendy Sulistyawan
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 01:07
Dendy memang tampil apik saat Persela mengalahkan Barito Putera 4-2 di Stadion Surajaya, Lamongan, Senin malam. Ia mencetak dua gol pada menit ke-25 dan 74. Dendy juga membidangi lahirnya dua gol Herman Dzumafo di menit ke-14 dan 81.
Dia pemain masa depan kita. Dia cetak dua asist dan dua gol, puji Sutan untuk Dendy. Sementara itu, dua gol Barito Putera dicatat oleh Luis Junior menit ke-62 dan Rizky Pora menit ke-83.
Pada babak pertama, kami bermain baik dan berbuah gol. Tapi di babak kedua, mereka bisa mencetak dua gol. Kemenangan ini saya persembahkan untuk warga Lamongan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dendy On Fire, Persela Gilas Barito 4-2
Bola Indonesia 27 Juni 2016, 23:25 -
Barito Putera Optimistis Curi Poin di Surajaya
Bola Indonesia 26 Juni 2016, 16:16 -
Persela Ingin Rengkuh Kemenangan Kedua
Bola Indonesia 26 Juni 2016, 15:35 -
Bola Indonesia 22 Juni 2016, 18:30
-
Bola Indonesia 22 Juni 2016, 15:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10