Pelatih MU Puji Asep Berlian
Editor Bolanet | 3 Februari 2016 16:39
Mantan gelandang Surabaya United ini sudah nampak dalam sesi latihan Madura United, Rabu (3/2) tadi pagi di Lapangan Menanggal, Surabaya. Meski baru menampakkan batang hidungnya, Asep sudah mendapat acungan jempol dari Gomes.
Asep Berlian ini cara bermainnya luar biasa. Dia memiliki karakter yang pas dengan selera saya. Meski baru pertama kali ini bergabung, kualitasnya cukup bagus, puji pelatih yang bermukim di Surabaya ini.
Meski sudah melontarkan pujian, Gomes masih ingin memantau Asep lebih cermat lagi. Besok kita akan lihat lagi permainannya dalam pertandingan uji coba. Semoga tidak mengecewakan harap Gomes.
Asep adalah mantan pemain Surabaya United. Ia bergabung dengan Madura United bersama eks anak buah Ibnu Grahan lainnya, yakni Munhar dan kiper Hery Prasetyo. [initial]
Baca Ini Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evan Dimas Dilirik Jubilo Iwata
Bola Indonesia 11 Juli 2015, 07:29 -
Tolle Siap Hengkang ke Madura United
Bola Indonesia 9 November 2012, 08:00
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39