Pelatih Asing Juga Masuk Bursa Pelatih Persebaya
Editor Bolanet | 31 Juli 2013 17:45
Pernyataan CEO Cholid Ghoromoah yang lebih menitik-beratkan pada pelatih lokal seolah dibantah sendiri oleh manajer Persebaya, Saleh Hanifah. Tidak semua lokal, asing juga ada yang masuk nominasi. Tinggal nanti mana yang cocok dan sepakat di Persebaya, bebernya, Rabu (31/07).
Meski ia enggan menyebut nama, namun dua pelatih asing kini masuk bursa dan tengah dijajaki Persebaya. Yakni, mantan asisten pelatih Timnas, Fabio Oliviera dan eks pelatih Persema Malang, Slave Radovski.
Untuk pelatih lokal, Saleh membenarkan ada beberapa kandidat yang selama ini beredar di pemberitaan media. Seperti Jaya Hartono, Joko Malis, Fredy Mulli, M Zein Al Hadad, Subangkit dan Musryid Efendi.
Ada beberapa (pelatih) yang masuk di melakukan pembicaraan dengan kami. Sekarang sudah mendekati final, pungkas Saleh sambil menutup rapat-rapat nama pelatih tersebut. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Januari 2014, Kompetisi Gabungan Dimulai
Bola Indonesia 30 Juli 2013, 22:29 -
PSM Latihan Perdana, Enam Pemain Absen
Bola Indonesia 30 Juli 2013, 20:15 -
TA Musafri Siap Berduet Dengan Andi Oddang
Bola Indonesia 30 Juli 2013, 10:51 -
Rully Tegaskan Gelar Latihan PSM Sesuai Jadwal
Bola Indonesia 30 Juli 2013, 10:06 -
Pelatih Anyar Persebaya? Ini Komentar Andik
Bola Indonesia 30 Juli 2013, 10:02
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10