Pekan Perdana, PT LI Sudah Ubah Jadwal Tiga Laga ISL
Editor Bolanet | 31 Januari 2014 21:02
PT LI terpaksa merubah jadwal kick off tiga pertandingan, dua di antaranya adalah pertandingan Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat. CEO PT LI, Joko Driyono, menuturkan jika pihak kepolisian di Bandung menyarankan untuk menggelar pertandingan Persib pada sore hari.
Tiga pertandingan yang dimaksud yakni, Persib Bandung vs Sriwijaya FC, Minggu (2/2) pada pukul 19.00 WIB, diubah menjadi 15.30 WIB. Kemudian, pertandingan antara Semen Padang vs Barito Putera pada Rabu (5/2) pukul 15.30 WIB diubah menjadi pukul 19.00 WIB. Terakhir, Persib vs Persita Tangerang pada Rabu (5/2) pukul 19.00 WIB menjadi 15.30 WIB.
Kami sudah memperhatikan surat dari Polres Bandung nomor B/130/I/2014/PolresBdg tertanggal 21 Januari 2014 tentang imbauan waktu pertandingan di Stadion Si Jalak Harupat. Kemudian kami juga sudah mengirimkan surat kepada lima tim yang jadwalnya diubah. Surat tersebut, bernomor 086/LIGA/I/2014 tertanggal 29 Januari 2014, ujar Joko. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Pro Duta Tetap Andalkan Wajah Lama
Bola Indonesia 30 Januari 2014, 20:30 -
Gagal Dapatkan Diaby, PSM Rekrut Mario Costas
Bola Indonesia 30 Januari 2014, 20:28 -
Pro Duta Beri Promosi Pemain Akademi ke Tim Utama
Bola Indonesia 30 Januari 2014, 20:11 -
Pro Duta Kemungkinan Besar Berlaga di Divisi Utama
Bola Indonesia 30 Januari 2014, 19:42 -
Jelang Kick Off ISL, Persebaya Gelar Doa Bersama
Bola Indonesia 30 Januari 2014, 17:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10